Patuhi Suami, meskipun Salah?
- Ahmad Arli Hikmawan
- May 18, 2020
- 1 min read
Mohon bu ririn. Penjelasan tentang kewajiban istri terhadap suami. Apakah benar istri harus bener2 patuh kepada suami, walaupun misalnya suami salah?
Salam. Silakan ditonton terus video-video selanjutnya. Jawaban pertanyaan ini sudah dibahas dengan detil dan lengkap dalam salah satu episode Hijrah Kurikulum, kalau nggak salah judulnya Terwujudnya Keadilan Allah.
Kemudian silakan juga menonton KMF9: Sang Penjelajah, untuk mengetahui hakikat dari kalimat "Eva terbuat dari tulang rusuk Adam".
Comentarios